PIALA RAJA 2017 : HASIL BREEDING MEKAR KARYA BIRD FARM TUNJUKAN KUALITAS

Baca Juga:


liputanburung.com - Muraibatu Losta Masta milik Mr. Krisna hasil breeding indukan muda hutan prestasi dari tangkarannya sendiri yaitu Mekar Karya Bird Farm asal Sampang kota Cilacap,  berhasil  membawa pulang piala di kelas utama murai batu Maha Raja, menang sebagai juara 10 di lomba Akbar  Piala Raja 2017 pada minggu 24 september bertempat di pelataran Candi RoRo Jonggrang, Prambanan Jogjakarta.
Lomba yang di ikuti sebagian besar peserta dengan burung jawara - jawara dari berbagai suluruh penjuru di tanah Air ini. Sayangnya kali ini Mr. Krisna belum beruntung karena kalah tos nomor tetapi dia waktu di umumkan oleh panitia posisi jauh dari tempat kepanitiaan yang sehingga tidak di ambil olehnya.

Mr. Krisna (kiri) Mekar Karya Bird Farm

Meskipun murai batu Losta Masta masih terbilang masih muda (dua kali ganti bulu), Losta Masta mampu menampilkan mental juaranya, hingga berhasil mendapat juara, meskipun di nomor 10 besar.
Lomba akbar yang di ikuti 4.827 peserta, masing - masing kelas berjalan sengit tentunya.


Murai Batu Losta Masta

"smua peserta terus memberi suport dari pinggir pagar pembatas lapangan, tujuanya agar semua burung kepenginya kepantau semua saat tampil, apalagi menghadapi lawan - lawan burung yang sudah ternama" ungkap salah satu peserta.

"menang juara 10 saya sangat bersyukur sekali, sayang waktu pengumumam tos juara 10 waktu itu saya jauh dari tempat kepanitiaan yang sehingga tidak ke ambil olehku, semoga dengan meraih juara di kelas utama di lomba akbar ini, hasil breeding dapat terus menghasilkan burung - burung berkualitas berikutnya" ungkap Mr. Krisna, Mekar Karya Bird Farm.

Title :PIALA RAJA 2017 : HASIL BREEDING MEKAR KARYA BIRD FARM TUNJUKAN KUALITAS
Link :PIALA RAJA 2017 : HASIL BREEDING MEKAR KARYA BIRD FARM TUNJUKAN KUALITAS

Artikel terkait yang sama:


Artikel Terkait PIALA RAJA 2017 : HASIL BREEDING MEKAR KARYA BIRD FARM TUNJUKAN KUALITAS :